Dulu saya paling cuek dengan kosmetik, tak perduli dengan dandan, yah waktu itu saya masih duduk di bangku SMA, paling gak suka dandan, tau hanya belajar dan belajar. Belajar terus namun saya tidak belajar mengenai dandan dan kosmetik.
Setelah beranjak dewasa, pertama kali melirik dengan kosmetik pada waktu mulai memasuki dunia kerja, pada waktu itu saya berfikir, semua orang kerja disini kog pada membawa tas kosmetik, ada yang ukurannya besar seperti tas sekolah, namun isinya semua kosmetik, ada pula yang sedang, dalam pikirku,semua itu buat apa, kerja sehari dikantor kan cukup bedak dan lipstik saja beres. Tapi kog malah membawa tas yang besar hanya buat kosmetik.
Pergaulan semakin banyak, wawasan pun semakin luas, pada waktu itu saya diberi kesempatan untuk kerja di suatu perusahaan pendidikan english course yang setiap hari bertatapan dengan beragam wajah.
Mulailah saya tertarik memakai lipstick awalnya, setiap yang datang belajar cantik dengan mengenakan lipstick. Mencoba membeli di supemarket dengan merek dan harga murah, jadi malu, memilih warna menyesuaikan kulit bibirpun saya tidak tahu, apalagi menyatukan dengan pakaian, hehhe belum ngerti, masih bayi.
Kutemukan seorang teman ratu dandan, mulailah saya diajar olehnya, namanya Mis.soraya, anaknya baik dan cantik. Thanks For u.
Hingga sekarang Koleksi lipstik saya banyak, diantara koleksi tersebut yang menurut aku paling bagus adalah baby lipst, karena baby lipst mengesankan bibir asli. menyatu dengan bibir.
Pertamakali membeli babylips, palsu, saya telusuri di internet, ternyata baby lips ada yang palsu dan asli. Saya menemukan situs baby lips yang asli buatan korea. Lihat disini bagi yang minat. Sekarang saya tampil percaya diri...